Contoh Surat Lamaran Kerja Pramugari

Contoh Surat Lamaran Kerja PramugariSuratlamaran123.com – Jika kita berbicara mengenai tugas pramugrari tentu sangatlah banyak sekali, selain menjadi penunjang dan penyedia segala kebutuhan penumpang (passanger) selama penerbangan, juga tugas pramugari adalah memberikan rasa aman dan nyaman kepada para penumpang dengan memberikan pelayanan secara prima selama perjalanan sehingga penumpang merasa nyaman dan puas serasa berada di rumah sendiri. Nah atas dasar inilah maka tugas pramugari di sebuah maskapai penerbangan sangatlah unik dan sangat dibutuhkan guna memenuhi kebutuhan para penumpangnya.

Jika anda seorang wanita yangmemiliki skill atau pernah sekolah di jurusan penerbangan maka tidak ada salahnya jika anda melamar menjadi seorang pramugari, pasalnya di beberapa maskapai penerbangan seperti Garuda Air lines, Merpati Air line dan juga Adam Air kabarnya membuka lowongan pekerjaan sebagai seorang pramugari, nah oleh sebab itu jika anda belum memiliki pekerjaan maka tidak ada salahnya jika anda melamar menjadi seorang pramugari, Sebagai panduan berikut Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Pramugari yang baik dan benar yang wajib anda coba kala melamar kerja.

1. Gunakan bahasa yang profesional di surat lamaran kerja

Tips Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Pramugari yang baik dan benar yang pertama ialah dengan menggunakan bahasa yang profesional, tidak bisa dipungkiri bahwa surat lamaran kerja yang menggunakan bahasa yang profesional ummnya lebih berpeluang besar untuk diterima oleh Maskapai penerbangan dibandingkan dengan surat lamaran yang menggunakan bahasa gaul, hal ini dikarenakan tulisan yang terdapat pada surat lamaran kerja pramugari dapat mencerminkan gambaran kepribadian orang tersebut, nah oleh sebab itu saat anda Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Pramugari alangkah baiknya jika anda menggunakan bahasa yang profesional


2. Jangan melamar ke semua Maskapai Penerbangan

Point penting selanjutnya yang wajib anda ketahui saat Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Pramugari ialah dengan dengan tidak mengirimkan surat lamaran anda ke semua perusahaan komunikasi, penting diingat bahwa umumnya semua perusahaan maskapai penerbangan saling terkait satu sama lainnya, nah jika anda melamar ke semua perusahaan maskapai penerbangan maka besar kemungkinan anda akan dianggap main-main, oleh sebab itu saat anda Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Pramugari ada baiknya cukup buat surat lamaran kerja di satu perusahaan maskapai penerbangan saja.

3. Jangan Terlalu agresif

Menindak lanjuti surat lamaran kerja saat anda mengirimkannya di perusahaan maskapai penerbangan  memang sangat baik namun jangan pernah jika anda terlalu agresif dalam menanyakan kabar dari surat lamaran kerja tersebut, sebab jika anda melakukan hal ini maka bukan hal yang tidak mungkin jika anda dinilai tipe orang yang tidak sabar, menanyakan kabar surat lamaran kerja anda boleh saja asal dilakukan sesekali selama kurang lebih 1 atau 2 bulan, berilah waktu untuk staf maskapai penerbangan untuk memproses surat lamaran kerja anda

4. Hindari Kesalahan typo di resume kerja

Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Pramugari yang baik dan benar  yang terakhir adalah dengan menghindari kesalahan typo dalam resume kerja dan CV yang anda buat, hal ini sangat penting untuk diperhatikan mengingat biasanya ada banyak sekali surat lamaran kerja di perusahaan maskapai penerbangan tersebut, Jika anda membuat surat lamaran kerja dengan banyaknya typo atau kesalahan nama atau salah ketik maka kelihatan tidak enak karena bisa saja ada pikiran kalau Anda tidak terlalu memperhatikan detil dalam surat lamaran kerja tersebut, nah oleh sebab itu saat Membuat Surat Lamaran Kerja Pramugari sebaiknya teliti terlebih dahulu sebelum mengirimkan surat lamaran tersebut ke beberapa Maskapai penerbangan.

Contoh Surat Lamaran Kerja Pramugari yang Baik dan Benar
Contoh Surat Lamaran Kerja Pramugari

Dari penjelasan di atas tentunya kita sudah sedikit punya gambaran bagaimana cara membuat surat lamaran kerja Pramugari yang baik dan benar dengan harapan lamaran yang diajukan dapat diterima oleh pihak maskapai tempat anda melamar. Dan untuk lebih jelasnya bagaimana format surat lamaran kerja Pramugari, berikut ini telah saya siapkan beberapa contohnya untuk anda dengan harapan bisa membantu anda dalam menulis surat lamaran pekerjaan tersebut.

Contoh Surat Lamaran Kerja Pramugari Lion Air

Bantul, 29 Desember 2016

Kepada, Yth :
HRD PT Lion Mentari Airlines
di Tempat

Dengan Hormat,

Berdasarkan informasi tentang lowongan Pramugari di PT Lion Mentari Airlines, saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama                  : Sri Monika
Alamat                : Jln. Perintis No. 56 yogyakarta
Tempat, tgl Lahir : Bantul/20 Januari 1994
Tinggi Badan/BB : 170 cm/55 Kg
Pendidikan          : D3 Manajemen Transportasi Udara
Nomor Hp           : 0852 6543 6547

Saya seorang wanita sehat jasmani dan rohani, saya merupakan lulusan dari Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan Yogyakarta jurusan D3 Manajemen Transportasi Udara. Dengan surat lamaran ini, saya berharap dapat bergabung menjadi Pramugari di PT Lion Mentari Airlines. Saya sadar belum berpengalaman di dunia kerja, namun saya yakin dengan pendidikan dan pelatihan yang saya dapatkan, bisa membantu dan mendukung pekerjaan saya di kemudian hari. Dengan harapan bisa bergabung menjadi Pramugari di PT Lion Mentari Airlines.

Sebagai bahan pertimbangan, berikut saya lampirkan beberapa berkas dokumen yang saya miliki:

1. Daftar Riwayat Hidup
2. Foto copy Ijazah D3 Manajemen Transportasi Udara
3. Foto copy transkrip nilai
4. Foto copy KTP
5. Pas foto 3x4 3 lembar
6. Foto Postcard 1 lembar

Demikian surat lamaran ini saya sampaikan, saya berharap dapat mengikuti interview pada waktu yang di tentukan. Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Hormat saya,


Sri Monika

Contoh Surat Lamaran Kerja Pramugari Indonesia dalam Bahasa Inggris

Jakarta, December 29, 2016

Mr. Subroto
Human resources department
PT Garuda Indonesia

Dear Mr Subroto,

If PT Garuda Indonesia flight attendant requires high energy with no-excuse attitude and for any task, maybe I was the person you are looking for.

I believe that my skills and qualifications can be fully applied to our mutual benefit. enclosed my resume for your consideration.

I am a woman, 24 years old with high 167cm and 52 kg in weight. I considered to be a pleasant personality and have great communication skills. I also have a willingness and commitment to serve compulsory service bond. Other strengths include the ability to understand the character of people, hard work, coupled with integrity and dedication is the reason for success in any of my previous assignment.

I believe that the organizational skills and my outgoing personality will allow me to contribute to your high standards. I believe I can provide many valuable contributions to your company.

Thank you for reviewing my credentials. I look forward to your reply.

Best regards,

Ani Marini

Terjemahannya:

Jakarta, 29 Desember 2016

Mr. Subroto
Departemen Sumber Daya Manusia
PT Garuda Indonesia

Dear Mr Subroto,

Jika PT Garuda Indonesia membutuhkan energi tinggi pramugari pesawat dengan sikap tidak-alasan dan untuk tugas apapun, mungkin saya adalah orang yang Anda cari.

Saya percaya bahwa kemampuan dan kualifikasi saya dapat sepenuhnya diterapkan untuk kepentingan kita bersama. resume saya tertutup untuk Anda dan pertimbangan.

Saya seorang wanita, berusia 24 tahun dengan 167cm tinggi dan 52 kg berat badan. Saya dianggap sebagai kepribadian yang menyenangkan dan memiliki kemampuan komunikasi yang besar. Saya juga memiliki kemauan dan komitmen untuk melayani ikatan pelayanan wajib. kekuatan lainnya mencakup kemampuan untuk memahami karakter orang, kerja keras, ditambah dengan integritas serta dedikasi adalah alasan untuk sukses dalam setiap tugas saya sebelumnya.

Saya percaya bahwa keterampilan organisasi dan kepribadian keluar saya akan memungkinkan saya untuk berkontribusi dengan standar tinggi Anda. Saya yakin saya bisa memberikan banyak kontribusi yang berharga untuk perusahaan Anda.

Terima kasih untuk meninjau kredensial saya. Saya menantikan balasan anda.

Hormat kami,


Ani Marini

Silahkan lihat juga:

Itulah beberapa contoh surat lamaran kerja Pramugari yang dapat admin bagikan untuk anda pada kesempatan yang berbahagia ini, mudah-mudahan bisa anda jadikan tambahan referensi bagi anda yang ingin membuat surat lamaran kerja Pramugari tersebut. Contoh lamaran pekerjaan di atas hanyalah sebagai contohnya saja, jadi identitas atau data yang ada di dalam surat silahkan disesuaikan kembali dengan diri anda masing-masing. Dan apabila anda berkenan, mohon dukungannya untuk sekedar berbagi like dan share kepada teman-teman kita yang lain melalui tombol di bawah. Terima kasih sudah berkunjung dan semoga anda diterima sebagai Pramugari di Maskapai tempat anda melamar. Salam sukses dari www.suratlamaran123.com.